One Piece Wallpaper





Teori ini akan mengungkapkan siapa yang paling pantas menjadi next nakama. Teori ini akan dipecah menjadi 5 bagian.

Bagian pertama : Syarat untuk menjadi Next Nakama
Bagian kedua : Siapakah next nakama tersebut
Bagian ketiga : Kapan Next Nakama tersebut akan gabung dengan Kru Mugiwara
Bagian keempat : Apa keterlibatan Next Nakama tersebut dengan Kru Mugiwara
Bagian kelima :

Bagian pertama : Syarat untuk menjadi Next Nakama


Arc Yonkou akan berpengaruh besar karena Luffy pernah mengatakan bahwa ia akan mengalahkan semua Yonkou.

Yang berarti kita akan menyaksikan pertarungan yang lebih besar dari pertarungan sebelumnya. Menurut One Piece News, Next Nakama akan bergabung setelah Luffy mengalahkan Yonkou.

Sejauh ini Luffy telah merekrut 8 nakama dari tempat yang berbeda.

East Blue ( Lingkaran pertama )
- Zorro
- Nami 
- Usopp
- Sanji

Grand Line ( Lingkaran ke2 )
- Chopper
- Robin
- Franky
- Brook

Dunia Baru? ( Lingkaran ke3 )
- ?
- ?
- ?
- ?

Luffy telah merekrut 4 Nakama dari East Blue dan 4 Naklama dari Grand Line
Luffy akan bertarung dengan 4 Yonkou
1 Yonkou Arc = 1 New Nakama

Hal tersebut sangat terstruktur karena setiap Luffy melewati 1 bgian lautan(East Blue,GrandLine,DuniaBaru) pasti Ceritanya akan langsung berubah. Setelah berubah, maka akan ada perekrutan Nakama baru. Setiap Perekrutan Nakama baru pasti lebih lama dari Perekrutan Nakama sebelumnya. Bagaimana cara kita mengetahui kapan Periode Prekrutan Nakama tersebut dimulai? Saya akan membuat suatu rumus untuk mengetahuinya.

Setiap satu calon Nakama baru, harus mempunyai persamaan dengan Nakama sebelumnya. Misalnya next nakama pertama didunia baru, harus mempunyai persamaan dengan nakama pertama di tiap bagian lautan yaitu Chopper dan Zoro.

Alpha : Perekrutan pertama
Beta : Perekrutan Kedua
Gamma : Perekrutan ketinga
Delta : Perekrutan keempat

JIMBEI ADALAH NAKAMA KE 10

Jika Jimbei menjadi next nakama, dia akan menjadi Alpha di lingkaran ke3. Dan dia juga memiliki kemiripan dengan Alpha pada lingkaran ke2 dan pertama yaitu Chopper dan Zoro.

Zoro dan Jimbei
  • Keduanya pernah memberikan Nasihat yang sangat penting ketika Luffy kesulitan.
    • Zoro : Memberikan Nasihat untuk tidak mengajak usopp kembali kedalam Kru kecuali Usopp minta maaf.
    • Jimbei : Mengingatkan Luffy tentang ada hal yang penting lainnya selain kematian Ace yaitu Nakamanya.
  • Keduanya pernah mengurangi rasa sakit Luffy
    • Zoro : Menerima semua sakit Luffy yang diberikan oleh Kuma di Thriller Bark.
    • Jimbei : Menerima serangan dari Akainu ketika sedang membawa Luffy.
  •  Keduanya bertindak atas kemauan mereka sendiri
    • Zoro : Hanya membantu yang lemah.
    • Jimbei : Hanya membantu orang yang dia pedulikan.
  • Keduanya memiliki sifat yang sangat Gentle
    • Zoro & Jimbei : Sangat jarang ketawa dan menangis.
  • Keduanya memiliki sifat kepemimpinan yang baik
    • Zoro : Sering merubah keputusan Luffy yang salah
    • Jimbei : Kapten dari Bajak laut matahari

Chopper dan Jimbei
  • Keduanya tidak menyukai Manusia
    • Chopper : Pertama kali kemunculan Chopper, ia sangat takut dan tidak percaya kepada Manusia kecuali Hiluluk dan Dr. Kureha.
    • Jimbei : Jimbei adalah manusia ikan yang berpikir kalau Manusia Ikan dan Manusia biasa tidak bisa hidup berdampingan.
  • Keduanya memiliki Inspirasi yang membuat mereka menjadi seperti Manusia
    • Chopper :  Hiluluk, Berperan sebagai Ayahnya Chopper.
    • Jimbei :  Tiger ,Berperan sebagai Saudaranya Jimbei.
  • Keduanya adalah Artis Beladiri
    • Chopper : Chopper mempunyai seni beladiri Kung Fu
    • Jimbei : Mempunyai seni bela diri Karate
  • Keduanya kehilangan orang yang mereka sayang didepan Mereka
    • Chopper : Chopper melihat Dr. Hiluluk mati karena makan Jamur yang ia berikan.
    • Jimbei : Fisher Tiger mati karena menolak transfusi darah dari Manusia

Zorro,Chopper, dan Jimbei
  • Mereka dideskripsikan sebagai Monster
    • Zoro : Kaku bilang kalau Zoro itu seperti binatang buas
    • Chopper : Chopper sering dipanggil monster, apalagi dengan " Monster Point" nya
    • Jimbei : Manusia ikan sering dibilang monster jika bertemu manusia biasa
Sejauh ini, Jimbei memiliki banyak persamaan dengan Zoro dan Chopper sebagai Anggota pertama di East Blue dan Grand Line, dan Jimbei juga memiliki karakteristiknya sendiri.

Berdasarkan data diatas, kita dapat berasumsi bahwa 

Beta : Nakama Perempuan
Gamma : Nakama Engineering (?)
Delta : Nakama Gentlemen

Dari petunjuk diatas, dapat kita simpulkan bahwa next nakama adalah seoran Perempuan.

Sekian dulu PART 1 nya, PART selanjutnya akan segera diupdate

Sumber : http://orojackson.com/threads/the-real-11th-straw-hat-my-final-theory.27303/










Read More


One Piece Seiyuu

Fakta unik tentang Pengisi Suara/Seiyuu One Piece

Saya disini akan memberikan beberapa Fakta unik tentang pengisi suara/seiyuu One Piece. Semua yang saya tulis dibawah ini adalah fakta alias sudah terbukti dan ada di Wiki One Piece.
One Piece Fake Strawhats

  • Sadar gak kalian kalau Pengisi suara Fake Strawhats alias Kru Mugiwara yang palsu yang pernah dimunculkan di Sabaody. Ternyata pengisi suaranya adalah Pengisi Suara Kru Mugiwara itu sendiri.
    1. Luffy Palsu disuarakan oleh Pengisi suara Sanji yang asli
    2. Zorro palsu disuarakan oleh Pengisi suara Usopp yang asli
    3. Nami palsu disuarakan oleh Pengisi suara Chopper yang asli
    4. Sogeking palsu disuarakan oleh Pengisi suara Franky yang asli
    5. Sanji palsu disuarakan oleh Pengisi suara Zorro yang asli
    6. Chopper palsu disuarakan oleh Pengisi suara Luffy yang asli
    7. Robin palsu disuarakan oleh Pengisi suara Nami yang asli
    8. Franky palsu disuarakan oleh Pengisi suara Brook yang asli
Memang tidak terdengar mirip, tapi fakta diatas sudah ada di Wiki One Piece jadi bukan HOAX
  • Pengisi suara Franky juga mengisi suara Jango dan Bon-Chan.
  • Oda sangat suka dengan suaranya pengisi suara Franky.
  • Sabo kecil suaranya sama dengan Naruto
  • Daisuki Gori(Pengisi suara jimbei) meninggal tahun 2010 yang lalu, dan digantikan oleh pengisi suara Gecko Moria. Pada saat perang MarineFord, Dia memainkan 2 tokoh sekaligus.
  • Beberapa pengisi suara Kru Mugiwara juga mengisi beberapa suara binatang di dunia One Piece, antara lain : 
    1. Pengisi suara Sanji mengisi suara Carue/Karu ( burung/ayam milik Vivi )
    2. Pengisi suara Zorro mengisi suara Kuda nya Gan Fall
    3. Pengisi suara Nami mengisi suara Gonbe (Kelincinya Chimney) dan Su (Peliharaannya Conis)
    4. Pengisi suara Usopp mengisi suara Unta di alabasta, Manticore, dan Minotaurus di Impeldown
    5. Pengisi suara Brook mengisi suara Sphinx di ImpelDown
  • Pengisi suara Law saat kecil dan saat Law besar adalah orang yang sama.
  • Pengisi suara Sanji kecil adalah Pengisi suara Chopper
  • Pengisi suara Robin juga mengisi suara Nico Olivia ( Ibunya Robin ), dan Orochimaru dari anime Naruto.
  • Pengisi suara Smoker juga bekerja sebagai Narator One Piece
  • Pengisi suara Tashigi juga mengisi suara Franky Kecil
Sumber : http://orojackson.com/threads/funny-facts-about-the-voice-acting-in-the-anime.23454/
Read More
One Piece Luffy Goku

Diawali dari membandingkan antara Dragon Ball Z dengan One Piece

Dragon Ball Z Dibuat oleh Akiraya Toriyama yang tokoh utamanya adalah Son Goku, Goku mempunyai 4 jenis perubahan Super Saiyan, dan di Dragon Ball Super ia memiliki kemampuan untukberubah menjadi Gorilla dan Super Saiyan God.

Oda sangat terinspirasi oleh Akiraya Toriyama dan sangat Respect kepadanya, saking menghormatinya sampai-sampai Oda membuat tokoh Luffy yang terinspirasi dari Son Goku.

One Piece Luffy Goku


Persamaan Goku dan Luffy :

1. Sangat sayang kepada Nakamanya dan selalu melindungi Nakama nya.
2. Keduanya sangat berpikiran pendek dan sangat beruntung.
3. Sama-sama jago makan xD ( lupakan )
4. Sama-sama monyet ( Monkey )
5. Goku mempunyai 4 perubahan Super saiyan, dan sejauh ini Luffy mempunyai 4 Gear.

Menurut saya, Luffy tidak akan memiliki Gear 5 karena Luffy terinspirasi dari Son Goku yang hanya memiliki 4 Super Saiyan tapi Son Goku memiliki perubahan lain yaitu menjadi Gorilla. Mungkin Awakening Luffy nanti adalah menjadi Gorilla seperti Son Goku atau menjadi King Kong

Atau mungkin Awakening Luffy adalah berubah menjadi Seperti Super Saiyan GOD, dimana Luffy menjadi DEWA (GOD) dari para penyandang nama "D" yang akan memberikan

One Piece semua penyandang nama D

Atau mungkin saat pertarungan terakhir Luffy, Luffy dapat berubah menjadi seperti Super Saiyan GOD, dimana Luffy menjadi DEWA "D" dan pada saat itu juga seluruh penyandang nama D memberikan seluruh kekuatan mereka kepada Luffy untuk menghadapi musuh terakhirnya ( yang pasti sangat kuat ).

Kesimpulan :
1. Gear Forth adalah Gear terakhir Luffy
2. Awakeningnya Luffy mungkin akan menjadi Gorilla, King Kong, atau Sun Wukong
3. Luffy akan menjadi Monkey King
4. Luffy akan menjadi Dewa dari seluruh penyandang nama "D"

FYI : Saya tidak mengikutin anime/manga Dragon Ball, jadi maaf kalau ada salah-salah kata.

Koreksi dari kalian sangat saya butuhkan untuk membuat postingan yang lebih bagus lagi.

Terimakasih sudah membaca

Sumber : http://orojackson.com/threads/gear-fourth-is-luffy%E2%80%99s-final-gear.27809/
Read More
Previous PostOlder Posts Home